Solfegio Forum
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

Solfegio Forum

www.solfegio.com
 
HomeHome  SearchSearch  Latest imagesLatest images  RegisterRegister  Log inLog in  
SOLFEGIO FORUM TELAH DIPINDAHKAN KE WWW.SOLFEGIO.COM | Silahkan Daftar/Registrasi Ulang
Search
 
 

Display results as :
 
Rechercher Advanced Search



 

 teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #)

Go down 
4 posters
AuthorMessage
Pianistaholic
Makin betah
Pianistaholic


Male Jumlah posting : 110
Join date : 2009-08-02
Age : 32
Lokasi : Pekanbaru

teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) Empty
PostSubject: teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #)   teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) EmptyTue Dec 29, 2009 12:42 am

ayo kita lanjut

Very Happy

1.diatonic major scale

Scale diatonic mayor ialah tangga nada yg disusun oleh delapan not dengan interval yang sudah ditentukan, yaitu :

1 - 1 - 1/2 - 1 - 1 - 1 - 1/2


nada awalan pada scale menjadi nada final pada scale tersebut..


ok,..
saya akan coba menjelaskan bagaimana membuat tangga nada diatonik mayor ....

untuk mayor digunakan =do

contoh nya untuk tangga nada c mayor

C=do

teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) Answers

perhatikan Intervalnya....

seperti yang sudah dikatakan td,..interval untuk diatonik mayor adalah :

1 - 1 - 1/2 - 1 - 1 - 1 - 1/2

betul kah intervalnya sudah seperti itu???

ya betul... (nanya sendiri jawab sendiri) Razz


ini adalah tangga nada diatonik mayor yang belum dipengaruhi #(kres) ataupun b (mol)

bagaimana untuk mencari tangga nada yang sudah dipengaruhi # atau b???

pada pembahasan kali ini saya hanya akan membahas diatonic mayor yang dipengaruhi kres saja....

hehehehe....

yang dipengaruhi mol ntar dulu ya.....

Very Happy

a.untuk mencari tangga nada yang sudah dipengaruhi # :

1.kita ambil nada kelima dari bawah,..dari tangga nada sebelumnya (karna kita baru akan mencari tangga nada 1 kres,maka tangga nada sebelumnya yang kita ambil adalah tangga nada c mayor (nol kres),..)

kita cari nada kelima dari bawah dari tangga nada 0 kres ...

1=c
2=d
3=e
4=f
5=g
6=a
7=b
8=c

nah,,sekarang kita ambil nada ke 5 nya....
maka kita mendapatkan nada g ....


2.lalu kita urutkan dari nada g hingga nada g...

g - a - b - c - d - e - f -g

intervalnya :

g ke a=1
a ke b=1
b ke c=1/2
c ke d=1
d ke e=1
e ke f=1/2
f ke g=1

lho kok intervalnya gak sesuai ama ketentuannya ya...??? Very Happy

hehehehe...

mari kita cek ulang...

3. cek intervalnya...

karna jarak dari nada e ke nada f itu 1/2 maka kita harus merubah aturan nadanya sehingga aturannya sesuai untuk diatonik mayor,..karna jarak antara nada ke 6 dan ke 7 harus 1 maka kita naikkan nada f tadi sebanyak 1/2...
maka nada f tadi akan menjadi f# atau lazim disebut fis....

maka akan menjadi :

g ke a=1
a ke b=1
b ke c=1/2
c ke d=1
d ke e=1
e ke fis=1
fis ke g=1/2



jika kita tuliskan pada not balok maka akan menjadi seperti ini :

teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) G%20Major%20Scale

hehehhe....

selanjutnya...

untuk mencari tangga nada 2 kres hingga 7 kres ikuti aturan yang tadi ...

contoh,,tangga nada 2 kres :

kita ambil nada ke 5 dari tangga nada sebelumnya ( tangga nada 1 kres ):

1=g
2=a
3=b
4=c
5=d
6=e
7=fis
8=g

jadi kita ambil nada d

d ke e=1
e ke fis=1
fis ke g=1/2
g ke a=1
a ke b=1
b ke c=1/2
c ke d=1

ingat,,...interval untuk diatonik mayor harus :

1 - 1 - 1/2 - 1 - 1 - 1 - 1/2


karna intervalnya belum benar maka harus kita rubah intervalnya :
hayoo.... nada apa yang harus dinaikkan???
yuppss...
nada c...
kita naikkan 1/2 menjadi cis....

jadinya:

d ke e=1
e ke fis=1
fis ke g=1/2
g ke a=1
a ke b=1
b ke cis=1
cis ke d=1/2

jadi deh tangga nada 2 kres...



teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) D%20Major%20Scale

teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) 85011 teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) 85011 teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) 85011


capek aku........

ntar lanjut lagi deh,,..

teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) 139188
Back to top Go down
Antoni Pasaribu
Admin
Admin
Antoni Pasaribu


Male Jumlah posting : 3485
Join date : 2009-04-07
Age : 40
Lokasi : Kerinci - Jambi

teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) Empty
PostSubject: Re: teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #)   teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) EmptyTue Dec 29, 2009 1:04 am

Hehehe penulisnya lg cape Laughing
Back to top Go down
Ruland
Moderator
Moderator
Ruland


Male Jumlah posting : 376
Join date : 2009-08-03
Age : 44
Lokasi : Jayapura - Papua

teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) Empty
PostSubject: Re: teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #)   teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) EmptyFri Mar 26, 2010 11:35 pm

Mantap saya koreksi ya wink,
Sebutan Nol Kres Mikir, sebutan yang digunakan adalah Natural.
8=c??? pake 1 (do) tinggi, atau 1' (aksen untuk membedakan)
- 1'=C' bacanya = C aksen satu
- 1'=G' bacanya = G aksen satu

Ni pasti gara2 cape nulis hehehe... Bersiul :bir:
Back to top Go down
http://ruland.co.cc
pingu
Anggota Baru
pingu


Female Jumlah posting : 6
Join date : 2010-07-19
Age : 31
Lokasi : jakarta

teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) Empty
PostSubject: Re: teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #)   teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) EmptyMon Jul 19, 2010 7:45 am

[quote]
Code:
[colo[/quote]r=yell
ow]thx bro....[/color]

Yes Sir
Back to top Go down
http://apakabarnunk.blogspot.com
Sponsored content





teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) Empty
PostSubject: Re: teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #)   teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #) Empty

Back to top Go down
 
teori dasar musik (5. tangga nada diatonic mayor kres #)
Back to top 
Page 1 of 1
 Similar topics
-
» teori dasar musik (6. tangga nada diatonic mayor mol b)
» teori dasar musik (4. tangga nada atau scale)
» Tangga Nada
» teori dasar musik (1.not balok)
» teori dasar musik (2.kunci atau clef)

Permissions in this forum:You cannot reply to topics in this forum
Solfegio Forum :: Diskusi Umum :: Kelas Musik :: Teori Musik-
Jump to: